Kemenkes akan mengarahkan pasien varian Omicron untuk bisa fokus dirawat di rumah. Ini dilakukan melihat potensi transmisi Omicron yang jauh lebih tinggi.
Presiden Jokowi memastikan bahwa vaksin booster akan diberikan secara gratis untuk warga Indonesia. Berikut kombinasi vaksin booster yang akan diberikan.
Menkes Budi Gunadi mengatakan kenaikan transmisi Omicron jauh lebih tinggi dari Delta. Akan tetapi, kata Budi, jumlah orang yang dirawat jauh lebih rendah.
Badan Intelijen Negara Daerah Sumatera Barat memulai vaksinasi booster, Rabu (12/1/2022). Vaksinasi dilakukan di Desa Sikalang, Kecamatan Talawi, Sawahlunto.
Tim pengawas COVID-19 Lembaga Eijkman dilebur ke BRIN. Anggota Komisi VII DPR Mulyanto khawatir vaksin Merah Putih yang tengah dikembangkan itu mandek.