detikNews
Prancis Buru Tersangka Pelaku Serangan Majalah Satir Charlie Hebdo
Aparat Prancis memburu tersangka pelaku serangan kantor majalah satir Prancis Charlie Hebdo yang menewaskan 12 orang dan melukai 10 lainnya.
Rabu, 07 Jan 2015 22:20 WIB







































