detikNews
Hindari Motor, Grand Livina Terguling
Sebuah Nissan Grand Livina terguling setelah menabrak pagar pembatas rel kereta di Jalan Ahmad Yani. Sebelum terguling, mobil tersebut menghindari motor nyelonong.
Minggu, 01 Des 2013 20:23 WIB







































