Menhub Budi Karya meninjau pelaksanaan tes Corona GeNose C-19 di Stasiun Kota Bandung (19/2). Pelaksanaan tes GeNose di Bandung ini sudah ada perbaikan
Penggunaan GeNose C19 untuk screening COVID-19 sudah diterapkan di sejumlah stasiun. Kini, GeNose akan disiapkan juga untuk sektor transportasi laut dan udara.