detikHot
Indah Permatasari Tolak Tawaran Adegan Ciuman
Indah Permatasari sudah beberapa kali membintangi sinetron dan film televisi. Tapi ternyata, ia punya kisah ketika harus menolak tawaran membintangi film layar lebar.
Senin, 05 Okt 2015 11:34 WIB







































