TransJakarta (TransJ) memperluas area operasi di wilayah Jabodetabek. Saat ini, ada 6 rute diuji coba di Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Bodetabek).
Pura Lempuyang di Desa Adat Purwayu, Kecamatan Abang, Karangasem, Bali, ditutup selama lima hari untuk wisatawan, dari 23-27 April 2025, karena ada pujawali.
Kota Bandung ramai saat libur panjang, dengan antrean kendaraan di berbagai jalan. Pengamanan lalu lintas diperketat untuk menjaga keamanan dan ketertiban.