detikNews
Wah! Kisah ABG Australia Pemakai Ganja di Bali 'Dijual' Rp 1,8 M
Kasus MSN, remaja yang sedang disidang karena kepemilikan ganja di Bali rupanya menarik perhatian para pemilik media Australia. Bahkan ada yang berani membayar hingga Rp 1,8 miliar.
Sabtu, 05 Nov 2011 21:38 WIB







































