Mendekati kebebasannya dari tahanan, Angelina Sondakh melalui kuasa hukumnya mengatakan sulit tidur karena sudah melewati dan merasakan 10 tahun di penjara.
Vonis Pinangki disunat dari 10 tahun penjara menjadi 4 tahun penjara dengan alasan perempuan. Padahal Angelina Sondakh juga perempuan tapi dipenjara 12 tahun.