detikNews
Indonesia Dilanda Kabut Asap, Menteri Siti Percepat Kepulangan dari Norwegia
Saat bencana kabut asap melanda Sumatera dan Kalimantan, Menteri LHK Siti Nurbaya Bakar sedang berada di Norwegia. Siti memutuskan mempercepat kepulangan.
Minggu, 06 Sep 2015 05:50 WIB







































