detikNews
Napi Koruptor Berharap Pemimpin Jujur
Narapidana kasus korupsi wisma atlet Sea Games M Nazaruddin menyatakan pemilu 2014 harus menghasilkan pemimpin yang jujur. Kalau tidak, menurutnya akan semakin banyak perampok uang negara. Mantan politisi Demokrat ini divonis 4 tahun 10 bulan karena korupsi.
Rabu, 09 Apr 2014 14:37 WIB







































