detikNews
Penindakan Korupsi Lambat, Masih Dominan Kasus Lawas
Penindakan korupsi dinilai lambat pada 2010. Kejaksaan Agung, Polri, dan KPK masih berkutat dengan kasus-kasus korupsi dua tahun sebelumnya.
Rabu, 04 Agu 2010 15:50 WIB







































