detikFood
Ingin Jalani Diet Mediterania? Inilah Bahan Makanan Utamanya
Diet Mediterania merupakan rekomendasi asupan nutrisi yang terinspirasi dari pola makan tradisional masyarakat Italia selatan, Yunani, dan Spanyol. Kunci utama diet ini, konsumsi sayuran, buah, dan minyak zaitun.
Rabu, 01 Mei 2013 08:29 WIB







































