detikOto
Yamaha Sodorkan 3 Motor Konsep
Seperti sudah diduga sebelumnya, Yamaha akhirnya memunculkan 3 motor konsep masa depan mereka di Tokyo Motorcycle Show 2011. Ketiga motor konsep ini sejalan dengan slogan pabrikan motor berlambang garpu tala ini di hajatan otomotif terbesar di Jepang ke-42 ini yaitu Feel The Future in Wind.
Rabu, 30 Nov 2011 18:07 WIB







































