detikSport
Heidfeld Raih Pole Pertamanya
Untuk pertama kali dalam karirnya di Formula 1, Nick Heidfeld akan memulai balapan di posisi terdepan. Ia akan memimpin GP Eropa di depan Kimi Raikkonen.
Sabtu, 28 Mei 2005 19:19 WIB







































