detikFood
'In Her Kitchen', Penjelajahan Fotografer Kumpulkan Resep Nenek Seluruh Dunia
Pulang ke kampung halaman dan berkumpul bersama keluarga pastinya hidangan buatan nenak paling dirindukan. Hal ini yang mencetuskan ide seorang fotografer untuk mencari resep dari para nenek seluruh dunia.
Senin, 01 Des 2014 10:21 WIB







































