detikNews
Hasil UAN Diumumkan, 9 Pelajar Langsung Pingsan
Kegaduhan mewarnai pengumuman kelulusan di SMA PGRI 1 Ngawi. Kegaduhan terjadi saat 9 siswa pingsan karena dinyatakan tidak lulus dalam UAN, dan harus mengikuti ujian kejar paket c.
Senin, 15 Jun 2009 14:54 WIB







































