Sepakbola
Del Bosque Terkesan Argentina dan Jerman
Sejauh ini baru Argentina dan Jerman tim favorit yang memetik pertandingan di penampilan pertamanya di Afsel. Hal itu membuat pelatih Spanyol Vicente del Bosque terkesan.
Senin, 14 Jun 2010 12:16 WIB







































