detikOto
Toyota Bocorkan Video Mobil Sport FT-86
Bila sebelumnya, karena masih disembunyikan, tampilan dan spesifikasi mobil sport Toyota FT-86 diburu semua orang, kini pabrikan Jepang tersebut sudah mulai berbesar hati. Toyota membocorkan video seputar FT-86.
Kamis, 24 Nov 2011 12:14 WIB







































