Tahun ke tahun, popularitas mobil MPV terus meningkat khususnya di Tanah Air. Hal itu juga membuat para pabrikan mobil yang mencoba peruntungannya di Indonesia.
Bagaimana performa mobil Mitsubishi Xpander dalam tes tabrak? Baru-baru ini mobil mendapatkan peringkat bintang empat dari ASEAN New Car Assessment Program.