Italia menahan imbang Inggris 1-1. Kemenangan Inggris yang sudah ada di depan mata buyar setelah Italia menyamakan skor lewat penalti di menit-menit akhir.
Presiden AS Donald Trump mencopot Penasihat Keamanan Nasional Gedung Putih HR McMaster dan menggantinya dengan mantan Duta Besar AS untuk PBB John Bolton.
Bek Barcelona Gerard Pique mengenang masa-masa di Manchester United dulu, secara khusus ketika Roy Keane nyaris membuat dirinya sampai buang air di celana.
Joe Hart masih dipanggil ke timnas Inggris meski performanya di klub tak meyakinkan. Hart berharap dia tak kehilangan status sebagai kiper nomor satu Inggris.
Arsenal berhasil menyingkirkan AC Milan usai menang dengan skor 3-1. Jack Wilshere tak masalah kalau Arsenal akan berjumpa tim tangguh di perempatfinal.
Arsenal menuntaskan pekerjaannya. The Gunners berhasil mengalahkan AC Milan dengan skor 3-1 untuk lolos ke perempatfinal dengan keunggulan agregat 5-1.
Pelatih AC Milan Gennaro Gattuso melayangkan pujian buat gelandang Arsenal, Jack Wilsher, jelang bentrok di leg kedua babak 16 besar Liga Europa. Apa katanya?