detikTravel
Ayo ke Yogya! Bakal Ada Pesta Minum Teh Akhir Pekan Ini
Teh adalah minuman yang selalu dicari wisatawan di seluruh dunia, selain kopi. Semua destinasi punya teh yang khas. Nah, akhir pekan ini wisatawan patut pergi ke Kota Yogyakarta, karena bakal ada Jogja Tea Party!
Senin, 08 Des 2014 18:26 WIB







































