detikTravel
Pesta Kembang Api Tahun Baru di Pulau Pari
Tahun Baru memang identik dengan pesta kembang api. Seringnya, Anda menikmati pesta kembang api di titik kota. Coba rasakan pesta kembang api dengan atmosfir berbeda di Pulau Pari.
Rabu, 30 Nov 2011 11:58 WIB







































