Hingga hari ini, ada 331.837 orang yang mudik saat masa Natal dan tahun baru menggunakan kereta api yang berangkat dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen.
Ucapan Merry Christmas dan selamat natal jadi trending Twitter. Banyak warganet yang menuliskan pesan penuh kasih dan perdamaian melalui cuitan mereka.
Untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat dalam perayaan Natal, polisi dan TNI Tuban melakukan patroli skala besar. Petugas mengecek beberapa gereja.
Petarung bebas asal Irlandia, Conor McGregor, merayakan natal dengan memberikan donasi ke badan amal. Jumlahnya mencapai 25 ribu Paun atau sekitar Rp 450 juta.
Kepadatan kendaraan terjadi di Jalan Parangtritis, Bantul malam tadi. Untuk mengantisipasi kemacetan parah, Dishub Bantul telah menyiapkan jalur alternatif.