detikHealth
Alasan Kenapa Remaja Harus Jaga Keperawanan dan Keperjakaan
Masalah keperawanan atau keperjakaan dalam budaya populer bukan lagi dianggap hal yang sakral. Meski begitu, himbauan klasik untuk tetap menjaganya tak hanya terkait norma tapi karena punya manfaat kesehatan yang besar.
Kamis, 23 Des 2010 11:01 WIB







































