PialaEropa
Hadapi Malta, Austria Coba Pulihkan Kepercayaan
Tak ada cara lain untuk memulihkan anjloknya kepercayaan publik akan timnas Austria selain menang dengan meyakinkan atas Malta pada laga pemanasan Euro 2008 yang digelar Jumat (30/5) besok.
Kamis, 29 Mei 2008 23:43 WIB







































