Coldplay Gelar Tur Dunia Tahun 2005
Sepanjang tahun 2004 ini grup musik asal Inggris tampaknya kembali memilih vakum dari dunia musik. Mereka menjadwalkan diri untuk kembali bermusik pada awal tahun 2005 mendatang dengan melakukan tur keliling dunia.
Rabu, 21 Apr 2004 08:24 WIB







































