detikNews
Jika Polri SP3 Kasus Tayangan 'Silet', KPI Akan Praperadilkan
Polri belum resmi memastikan kasus tayangan 'Silet' akan di-SP3 (Surat Penghentian Proses Penyidikan). Namun jika kasus ini dihentikan, maka Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) akan mengajukan gugatan praperadilan.
Rabu, 23 Mar 2011 17:40 WIB







































