detikNews
Masih Masa Pemulihan, RS Larang Wartawan Bertemu Asep
Pihak RS Santo Yusup belum memperkenankan wartawan untuk berjumpa dengan Asep Koswara, petugas Lapas Sukamiskin yang terkena tiga tembakan saat Rasit Darwis, napi vonis seumur hidup kabur pada Minggu sore.
Senin, 21 Des 2009 11:24 WIB







































