Anda mungkin berpikir sistem keamanan di bandara sangat ketat, tapi nyatanya tidak. Beberapa penumpang masih bisa menyelundupkan beberapa benda ke dalam pesawat, seperti 9 benda aneh ini.
Menteri BUMN Dahlan Iskan berharap semua fasilitas yang dikelola BUMN seperti bandara, jalan tol, pelabuhan dan pabrik menggunakan lampu penerangan bertenaga surya atau solar cell.
Listrik di Bandara Ngurah Rai Bali sempat padam selama 10 menit. Akibatnya terjadi antrean memanjang di area check in bandara. Pihak bandara belum memberikan keterangan resmi terkait penyebab padamnya listrik bandara.
Presiden SBY memastikan belum menerima surat permohonan pengunduran diri hakim agung Ahmad Yamani. Hal ini dipastikan pihak Setneg yang mengaku belum menerima surat pengunduran diri tersebut.
Helikopter militer Yaman jatuh di Sanaa, Yaman hari ini. Akibatnya, 10 orang tewas termasuk pilot. Heli tersebut jatuh saat mencoba melakukan pendaratan darurat.
Jika kita menonton, mendengar atau membaca media tentu familiar dengan kata 'impor'. Semakin hari bangsa Indonesia semakin akrab dengan kata impor. Tidak saja impor beras, gula, dan garam; paku pun harus diimpor dari negeri China.
Jamaah haji Indonesia yang berada di Madinah tetap nekad membawa air zamzam di dalam koper. Alasannya, jamaah haji yang menggunakan pesawat Garuda merasa iri dengan jamaah yang menggunakan Saudi Airlines karena mendapatkan air zamzam 10 liter.
Pemberian grasi kepada gembong narkoba menuai kontroversi, beberapa pihak menganggap narkoba adalah kejahatan luar bisa. Menanggapi hal itu, Mahfud MD menduga ada permainan mafia hingga tingkat istana.