detikNews
SBY Ajak Rakyat Indonesia Kibarkan Bendera Setengah Tiang 2 Hari
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) merasa berduka atas kepergian Taufiq Kiemas. Presiden SBY mengajak rakyat Indonesia berkabung dengan mengibarkan bendera setengah tiang.
Sabtu, 08 Jun 2013 22:13 WIB







































