Punya Modal, Honda Seharusnya Bisa Merakit Lokal CBR 150R Lebih Dulu
Setelah peluncuran Yamaha YZF R15 di India, publik pasti menunggu duel Yamaha YZF R15 lawan Honda CBR 150R di Indonesia. Indonesia merupakan ‘jantung’ bagi dua pabrikan tersebut, ibarat duel di Indonesia menentukan siapa world champion.
Senin, 12 Sep 2011 16:30 WIB







































