Seorang warga negara Malaysia diamankan petugas Bea Cukai Bandara Sultan Hasanuddin, Makassar, karena membawa 1 kilogram sabu, Senin malam (16/5/2016).
Pelaku kejahatan narkotika berhasil dibekuk polisi Probolinggo. Satu diantaranya seorang kakek berinisial HD yang nekat nyabu untuk mengobati asam urat.
Di rumah tersangka, ada sabu sekitar 130 gram, timbangan digital, uang Rp 5 juta, 3 alat hisap sabu, 2 gulungan aluminium foil, dan ratusan plastik klip.
Badan Narkotika Nasional (BNN) menggagalkan transaksi 36 Kg sabu milik jaringan Malaysia. Penyidik berhasil mengamankan kurir dan pengendali jaringan ini.