detikNews
Ajudan Jokowi dari Polisi Kombes Sigit, untuk JK Kombes Teddy Minahasa
Ajudan Presiden Jokowi dan Wapres JK dari Polri sudah mulai bertugas. Pagi ini dalam pelantikan menteri di Istana Negara tampak masing-masing ajudan, baik Jokowi maupun JK sudah terlihat.
Senin, 27 Okt 2014 12:23 WIB







































