Perencana Keuangan dari ZAP Finance Prita Hapsari Ghozie menyarankan, untuk menyisihkan sekitar 10% dari total gaji untuk biaya pendaftaran awal Ibadah Haji.
Belum tahu kapan menikah, bukan berarti tidak mempersiapkan biaya pernikahan sejak dini. Sebagaimana kita ketahui bahwa biaya menikah di era ini tak murah.
Seberapa sering anda atau anda melihat orang berjalan dan mendiamkan uang logam Rp 100 di jalanan? Mengapa demikian? Karena uang tersebut dianggap uang kecil.