Katy Perry mengaku tengah berusaha untuk tak mengonsumsi minuman beralkohol. Ia pun sudah berjanji pada tunangannya, Orlando Bloom, untuk berhenti minum.
Katy Perry sempat membuat penggemarnya khawatir saat konser. Mata Katy Perry tiba-tiba menutup sebelah. Atas insiden tersebut, begini penjelasan Perry.