detikFood
Berburu Bebek Panggang di Pasar Wan Chai
Kalau berkunjung ke Hong Kong dan mencari makanan enak dan terjangkau datanglah ke Pasar Wan Chai. Ada berbagai makanan yang bisa ditemukan disana mulai dari bebek panggang sampai aneka jenis kari. Pastinya semua serba yummy!
Kamis, 14 Okt 2010 13:03 WIB







































