Remaja muslim Amerika Serikat, Ahmed Mohamed akhirnya berkunjung ke Gedung Putih. Menghadiri malam astronomi bersama pelajar dan para ilmuwan, Ahmed pun bersalaman dengan Presiden Barack Obama yang kemudian memeluknya.
Sebagai bagian dari Astrofest, festival astronomi terbesar di Australia, 38 foto yang mengabadikan keindahan langit di malam hari sedang dipamerkan. Pemandangan langit malam yang menakjubkan!
RI menjadi tuan rumah Olimpiade Astronomi dan Astrofisika Internasional 2015 ini. Sebagai tuan rumah, raihan medali delegasi Indonesia tak mengecewakan, 10!
UFO dan alien merupakan salah satu misteri yang belum dapat dipastikan kebenarannya. Adapun Arecibo Observatory di Puerto Rico memiliki teleskop radio terbesar dan paling sensitif di dunia. Konon, teleskop itu digunakan untuk mengirim pesan ke Alien!
Sebuah peta puasa Ramadan dunia yang dirilis oleh International Astronomy Centre yang berbasis di Abu Dhabi menunjukkan jam puasa rata-rata per hari selama bulan Ramadan.
Kecantikan Milky Way atau Bima Sakti diabadikan dengan cantik oleh fotografer asal Australia berikut. Foto inilah yang menyabet gelar jawara sebuah kompetisi fotografi astronomi dengan melibas 1.200 foto lainnya.
Awalnya ketertarikan Profesor Thomas Djamaluddin pada Unindentified Flying Objects (UFO) sejak sekolah menengah dibacanya dari majalah ilmiah populer. Penasaran Thomas akan benda-benda asing di luar angkasa itu dikejarnya melalui sains serta menyelaraskannya dengan agama yang dianutnya, Islam.
David (SMAK I BPK Penabur Jakarta) meraih medali emas, Marcelina (SMA Santa Ursula Jakarta) medali perak, Iman (SMA Kharisma Bangsa) medali perunggu, Rizki (SMAN I Banjarnegara) dan Aryo (SMAN 3 Malang) juara harapan.