Rollingstone
Menunggu Kedahsyatan Djakarta Artmosphere 2011
Djakarta Artmosphere akan kembali diadakan untuk yang ketiga kalinya pada Sabtu (22/10) minggu ini. Setelah Upper Room pada 2009 dan Balai Kartini pada 2010, kini Djakarta Artmosphere akan menggunakan Tennis Indoor Senayan sebagai venue.
Rabu, 19 Okt 2011 17:50 WIB







































