detikNews
Pagi Rhoma Hibur Massa PKS, Siang Goyang Massa PBR
Masa kampanye membawa berkah tersendiri bagi Rhoma Irama. Kelompok musik
dangdut pimpinannya, Soneta Group, laris diundang menghibur massa peserta kampanye.
Selasa, 30 Mar 2004 10:00 WIB







































