detikNews
Diperiksa Sejak Kamis Malam, Muchdi Tetap Sehat
Tersangka kasus pembunuhan aktivis HAM Munir, Muchdi Purwopranjono, masih diperiksa di Bareskrim Mabes Polri. Hingga kini mantan Kepala V Badan Intelijen Negara (BIN) itu telah dicecar 44 pertanyaan oleh penyidik.
Jumat, 20 Jun 2008 17:14 WIB







































