detikHealth
Bangun dari Operasi, Hidung Pria Ini Malah Hilang
Maksud hati ingin memiliki hidung mancung, pria ini mendatangi seorang dokter bedah plastik terkemuka. Namun apa daya ketika operasi selesai dilakukan, pria ini malah mendapati seluruh hidungnya menghilang. Tak terima, pria ini pun menuntut sang dokter.
Sabtu, 08 Jun 2013 12:01 WIB







































