Depkes Perketat Pengawasan DBD di Seluruh Indonesia
Departemen Kesehatan akan melakukan pengawasan ketat di seluruh wilayah Indonesia untuk mengantisipasi mewabahnya penyakit demam berdarah dengue (DBD). Depkes akan mencari tahu daerah mana saja yang butuh bantuan.
Jumat, 05 Agu 2005 23:28 WIB







































