Penambahan 12 bank dan lembaga keuangan bukan bank (LKBB) penyalur KUR diharapkan percepatan penyaluran dengan target Rp 100-120 triliun dapat segera tercapai.
Masyarakat Purwakarta bisa memiliki alternatif tempat liburan yang berada di pusat kota berupa sebuah taman yang diberi nama Taman Pasanggrahan Padjajaran.