detikNews
Angin Kencang Juga Melanda Sleman, 2 Rumah Warga Rusak
Hujan deras disertai angin kencang juga melanda wilayah Kabupaten Sleman. Akibatnya beberapa pohon tumbang dan papan baliho rusak di sekitar Ringroad Utara.
Sabtu, 14 Feb 2015 18:12 WIB







































