detikNews
BPK: Dari Temuan 305 Kasus, Kerugian Negara Rp 33,66 Triliun
Dalam laporan ikhtisar hasil pemeriksaan BPK sejak tahun 2003 hingga semester I 2011 terjadi 305 dugaan kasus tindak pidana. Total kerugian negara dalam 305 kasus tersebut mencapai lebih dari Rp 33 triliun.
Selasa, 04 Okt 2011 14:30 WIB







































