detikNews
Rencana Perawatan dan Perbaikan Alutsista TNI Capai Rp 120,6 Triliun
Panglima TNI Jenderal Moeldoko menyatakan TNI menyusun rencana strategis (renstra) untuk perawatan dan perbaikan alutsista sebesar Rp 120,6 triliun.
Senin, 06 Jul 2015 20:21 WIB







































