detikNews
Jamaah Calhaj Diminta Patuhi Kapasitas Lift
Terkait terjebaknya 15 orang jamaah calon haji asal Jambi di dalam lift, PPIH Daerah Kerja (Daker) Makkah mengaku kerusakan sudah diperbaiki. Para jamaah diminta untuk mematuhi aturan.
Rabu, 04 Nov 2009 07:59 WIB







































