detikNews
Auditorium di Korsel Roboh Akibat Salju, 4 Tewas dan Puluhan Terjebak
Sebuah auditorium yang ada di resor di Gyeongju, Korsel roboh ketika sedang digelar sebuah konser. Nahas, sedikitnya 4 mahasiswa tewas dan puluhan orang lainnya masih terjebak di dalam.
Selasa, 18 Feb 2014 00:21 WIB







































