detikNews
Ahmad Telah Dites Kejiwaan, Keterangannya Berubah-ubah
Polisi telah melakukan tes kejiwaan terhadap Ahmad bin Abu Ali (38), pelaku bom sepeda di Pasar Sumber Arta, Kalimalang, Bekasi. Hingga saat ini Ahmad belum masih dalam perawatan akibat luka dari bom yang dibawanya.
Jumat, 08 Okt 2010 14:05 WIB







































