detikFood
Tak Hanya Islam, Kristen dan Hindupun Punya Aturan Makanan 'Halal' dan 'Haram'
Meski sudah berlalu, kunjungan LPPOM MUI ke Universitas Udayana (Unud) Bali pada Oktober meninggalkan pengalaman menarik. Pembicara beragama Islam, Kristen, dan Hindu duduk semeja dan membahas topik 'Tinjauan tentang Halal'.
Selasa, 09 Des 2014 17:42 WIB







































